Pada 2023, luas panen padi diperkirakan sebesar 6.632 hektare dengan produksi padi sekitar 24.347 ton gabah kering giling (GKG). Jika dikonversikan menjadi beras, maka produksi beras pada 2023 diperkirakan sebesar 14.433 ton. - Badan Pusat Statistik Kota Tarakan

Untuk mendapatkan data BPS, silakan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kota Tarakan, Jl. Pulau Kalimantan No. 9, Kampung Satu Skip, Tarakan Tengah atau melalui Whatsapp PST 0851-8310-6571

Pada 2023, luas panen padi diperkirakan sebesar 6.632 hektare dengan produksi padi sekitar 24.347 ton gabah kering giling (GKG). Jika dikonversikan menjadi beras, maka produksi beras pada 2023 diperkirakan sebesar 14.433 ton.

Tanggal Rilis : 6 November 2023
Ukuran File : 1.08 MB

Abstraksi

  • Luas panen padi pada 2023 diperkirakan sekitar 6.632 hektare, mengalami penurunan sebanyak  1.972 hektare atau 22,92 persen dibandingkan luas panen padi di 2022 yang sebesar 8.604 hektare.
  • Produksi padi pada 2023 diperkirakan sebesar 24.347 ton GKG, mengalami penurunan sebanyak 6.186 ton GKG atau 20,26 persen dibandingkan produksi padi di 2022 yang sebesar 30.533 ton GKG.
  • Produksi beras pada 2023 diperkirakan sekitar 14.433 ton, mengalami penurunan sebanyak 3.668 ton atau 20,26 persen dibandingkan produksi beras di 2022 yang sebesar 18.101  ton.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota Tarakan (Statistics Tarakan) Jl. Pulau Kalimantan No. 9 Kampung 1 Skip Kota Tarakan; Telp (0551) 31715; Faks (0551) 31715; Email: bps6571@bps.go.id; Wa PST BPS Tarakan : +6285183106571

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik